
Tuan Tigabelas X NTRL Rilis 'Bacot'
oleh: inggil Entertainment Wednesday, 19 August 2020 10:00 a.m.
Mancode - Grup musik NTRL dan Tuantigabelas berkolaborasi bersama dalam merilis sebuah single baru berjudul ‘Bacot’. Awal mulanya, projek kolaborasi bersama keduanya bermula ketika satu panggung di festival musik, Synchronise tahun 2019 lalu. Sejak saat itulah Tuan Tigabelas dan NTRL menemukan chemistry yang kuat dalam bermusik.
“Jadi begitu dapat tawaran untuk ngisi track NTRL aku enggak kesulitan sama sekali, karena mereka ngebebasin aku banget. Jadi ya ngalir aja gitu sih,” ujar Tuan Tigabelas.
Kolaborasi bersama dengan para musisi sejatinya bukan hal yang pertama bagi Tuan Tigabelas. Pemilik nama asli Upi ini juga pernah berkolaborasi dengan musisi lintas genre dalam menghasilkan karya baru. Sebelumnya, Tuan Tigabelas sempat kolaborasi dengan Pee Wee Gaskins dan band hardcore asal Surabaya, US Dollar.

Berbicara single ‘Bacot’ projek NTRL bersama Tuan Tigabelas berkisah tentang era sosial media generasi zilenial saat ini sering mencuit, memposting, merekam, sesuatu kegiatan atau apapun itu di sosial media. Tujuannya sendiri beragam sehingga menyebabkan interaksi dengan sudut pandang berbeda dari para followersnya.
Ini adalah era baru dimana semua orang bisa merasa saling terkoneksi dan merasa lebih dekat dengan siapa saja baik pemimpin negara, Pemerintahnya, Idolanya, Teman, dan Brand yang mereka suka.
Share To

inggil
Aug. 19, 2020, 10 a.m.
Berita terpopuler
ARTIKEL TERKAIT LAINNYA

Slipknot Siap Guncang Hammersonic 2023
66 3 weeks, 1 day ago
Hammersonic 2023 dipastikan terselenggara pada 18 dan 19 Maret 2023 di Carnaval, Ancol, Jakarta, dan sebanyak 53 pengisi line up telah diumumkan.

Grup Band Grindcore NOXA Bakal Kembali Gelar NOXA FEST V
46 2 weeks, 4 days ago
Festival yang direncanakan digelar pada 4 Juni 2023 ini akan menghadirkan tiga band death metal asal Polandia, yaitu Vader, Hate, dan Thy Disease.

Tiket.com Jadi Exclusive Partner Tiket Konser SUGA
19 1 day, 20 hours ago
Konser yang akan diselenggarakan pada 26-28 Mei 2023 di ICE BSD, Tangerang ini menjadi pembuka konser Agust D TOUR 2023 di Asia.
YOU MAY ALSO LIKE
Technology 27 March 2023 13:00 p.m.
Siap Rilis! Huawei Watch Buds Tawarkan inovasi TWS dalam Smartwatch
Fashion Style 12 March 2023 10:00 a.m.
Marks & Spencer Luncurkan Kampanye Global ‘Hello New Prices’
Life Style 6 March 2023 13:00 p.m.
Rapor Penjualan Mitsubishi Fuso Selama 2022, Raih Market Share 41,1 Persen
Travel 6 March 2023 8:00 a.m.