
88rising Gelar Konser Virtual Pertama ‘Asia Rising Forever’
oleh: inggil Entertainment Monday, 4 May 2020 9:00 a.m.
Mancode.id - Bertepatan dengan dimulainya Asian-American Heritage Month and the Pacific Islands, 88rising mengumumkan acara spesial live streaming Asia Rising Forever yang akan berlangsung pada hari Rabu, 6 Mei 2020. Festival digital ini juga merupakan yang pertama kali diadakan oleh 88rising. Acaranya sendiri akan menampilkan wawancara eksklusif, surprise games, dan pertunjukan langsung beberapa artis-artis Asia.
Dari pers rilis yang diterima oleh Mancode.id, nantinya pagelaran ini akan dipandu oleh rapper dan aktor Los Angeles, Dumbfoundead. Sedangkan, beberapa pengisi acara sendiri ada beberapa nama unik seperti Rich Brian, NIKI, Kangdaniel, CLC, HYUKOH, dan masih banyak lainnya. Live streaming ini akan menjadi perayaan musik Asia, kebersamaan dan sekaligus hiburan disaat isolasi mandiri.

Bisa dibilang acara Asia Rising Forever ini merupakan pengganti konser Head in The Clouds Festival yang harusnya diadakan pada Maret 2020 lalu di Jakarta. Akibat adanya virus corona yang menjalar ke Indonesia membuat label yang menaungi Rich Brian, Niki Zevanya, dan Stephanie Poetri di Amerika Serikat itu memilih untuk membatalkan festival musiknya. Sebagai gantinya, mereka menggelar sebuah konser online bertajuk Asia Rising Forever.

Acara live streaming ini akan berlangsung selama 3 jam dimulai pada pukul 9 malam ET atau tanggal 7 Mei 2020 pada pukul 08 pagi WIB yang dapat disaksikan di chanel YouTube dan Twitter milik 88rising.
Berikut beberapa line up artis yang bakal mengisi acara Asia Rising Forever ialah:
- ALEXTBH
- AUDREY NUNA
- BEABADOOBEE
- CLC
- DUMBFOUNDEAD
- HYUKOH
- IÑIGO PASCUAL
- JOSH PAN
- KANGDANIEL
- KESHI
- LIM KIM
- LUNA LI
- MXMTOON
- NIKI
- NO VACATION
- PHUM VIPHURIT
- RICH BRIAN
- STEPHANIE POETRI
- SUBOI
- UMI
- YUNA
- 9M88
Share To

inggil
May 4, 2020, 9 a.m.
Berita terpopuler
ARTIKEL TERKAIT LAINNYA

Makna Lagu “Dear God” Avenged Sevenfold
17776 1 year, 11 months ago
Lagu ‘Dear God’ ciptaan Avenged Sevenfold memang mempunyai banyak makna. Dibuat dengan gaya bahasa ringan yang mudah dimengerti.

Denny Caknan Populerkan Ngawi dengan “Kartonyono Medot Janji”
12792 1 year, 7 months ago
Lagu ‘Kartonyono Medot Janji’ sendiri terinspirasi dari keberadaan Tugu Kartonyono yang baru selesai dibangun beberapa waktu lalu.

Deretan Film Horor Legendaris Suzzanna
9505 1 year, 5 months ago
Tidak ada yang bisa mengalahkan keangkeran aktris Suzzanna dalam membawakan peran hantu di setiap filmnya.

Jodilee Warwick, Bule Cantik Bawakan Lagu Didi Kempot
13281 1 year, 5 months ago
Jodilee Warwick, perempuan blasteran Kanada - Indonesia ini sukses menyanyikan ulang lagu Didi Kempot berjudul “Banyu Langit”

Deretan Vokalis Killing Me Inside
12401 1 year, 5 months ago
Killing Me Inside masih meramu formasi yang pas di posisi vokal semenjak ditinggal Onad pada 2014 lalu. Setidaknya, ada tiga penyanyi yang sudah mengisi posisi vokalis band ini.

Lana Rhoades dan Mia Khalifa Artis Panas Paling Dicari 2019
37666 1 year, 4 months ago
Dua bintang fim dewasa ternama Lana Rhoades dan Mia Khalifa menjadi aktris yang paling banyak dicari videonya di 2019.

NTV Umumkan Sekuel Film High & Low The Worst
14714 7 months ago
Bakal ada enam episode yang dibawa oleh spin off High & Low The Worst ini. Nama-nama seperti Shigeaki Kubo, Norihisa Hiranuma, dan Daisuke Kamijo akan menjadi sutradara film.
you may also like
Life Style 21 April 2021 8:00 a.m.
4 Sosok Kartini Masa Kini yang Sangat Menginspirasi
Life Style 20 April 2021 7:00 a.m.
7 Brand Mobil dan Motor Tebar Promo Menarik di IIMS Hybrid 2021
Technology 19 April 2021 11:00 a.m.
Tips Jadi Content Creator ala YouTuber Edho Zell
Life Style 19 April 2021 7:00 a.m.